Pengukuhan PKP untuk Virtual Office
Pengukuhan PKP untuk Virtual Office – Sobat Legal pastinya pernah mendengar istilah PKP, istilah ini merupakan bagian dari ketentuan tentang pajak.PKP atau Pengusaha Kena Pajak adalah pengusaha / bisnis / perusahaan yang melakukan penyerahan Barang Kena Pajak (BKP) dan/atau penyerahan Jasa Kena Pajak (JKP) yang dikenai Pajak Pertambahan Nilai (PPN) berdasarkan Undang-undang Pajak Pertambahan Nilai […]