Usaha

Kemudahan Yang Diberikan Pemerintah Bagi Koperasi Indonesia

Kemudahan Yang Diberikan Pemerintah Bagi Koperasi Indonesia

Sobat legal Pemerintah tampaknya sangat serius didalam melakukan upaya untuk meningkatkan dan mempercepat perbaikan iklim usaha. Berbagai regulasi dikeluarkan oleh pemerintah untuk mempercepat proses peningkatan perekonomian. Badan hukum Koperasi yang usahanya berbasis ekonomi kerakyatan tidak luput dari salah satu fokus untuk upaya pemulihan perkenomian. Berdasarkan Pasal 1 angka 1 PP 7/2021 Koperasi adalah badan usaha […]

Kemudahan Yang Diberikan Pemerintah Bagi Koperasi Indonesia Read More »

Cara Koperasi Mendirikan Sebuah Yayasan

Pahami Klasifikasi Saham Sebelum Menyusun Besaran Komposisi Saham

Sobat Legal dalam Anggaran dasar Perseroan terbatas dapat menetapkan 1 atau lebih jumlah klasifikasi saham. Hal ini sebagaimana diatur dalam Undang-undang nomor 40 tahun 2007 tentang perseroan terbatas. Dalam sebuah PT yang mempunyai lebih dari 1 jenis saham maka anggaran dasar menetapkan bahwa satu diantaranya sebagai saham biasa. Seperti kita ketahui bahwa PT terdiri dari

Pahami Klasifikasi Saham Sebelum Menyusun Besaran Komposisi Saham Read More »

LEGALISASI.COM

Kisah Sejarah Bapak Proklamator Indonesia IR Soekarno

Di bulan Juni ini merupakan bulan kelahiran pahlawan Indonesia yang sangat berjasa bagi Indonesia. Ir. Soekarno adalah presiden pertama di Republik Indonesia, sekaligus tokoh proklamator negara besar ini. Soekarno akrab sekali dipanggil dengan julukan Bung Karno. Bung Karno juga sangat dikenal sebagai Putra Sang Fajar karena lahir saat fajar menyingsing. Bung Karno lahir tepat di

Kisah Sejarah Bapak Proklamator Indonesia IR Soekarno Read More »

LEGALISASI.COM

Mengenal Lebih Dekat Sosok Sri Sultan Hamengkubuwono IX

Sobat legal mari kita mengenal lebih dekat dengan tokoh kebanggaan Republik Indonesia. Beliau adalah Sri Sultan Hamengku Buwono IX yang lahir dengan nama Bendoro Raden Mas Dorodjatun pada tanggal 12 April 1912 di Ngasem, Yogyakarta. Bapak Hamengku Buwono IX adalah putra ,buah pernikahan dari Sri Sultan Hamengku Buwono VIII dari istri kelimanya, Raden Ajeng Kustilah.

Mengenal Lebih Dekat Sosok Sri Sultan Hamengkubuwono IX Read More »

legalisasi indonesia

Strategi Bisnis Kuliner Menjelang Lebaran & Aturan Mengenai Kemasan Produk Makanan

Perlu strategi yang cermat didalam menyusun cara meningkatkan penjualan di musim lebaran.  Ada lelucon yang berkembang di masyarakat bahwa hari kemenangan sehabis lebaran sama dengan hari pembalasan dalam pengertian sehabis lebaran maka orang-orang akan melakukan balasan dengan balas makan yang banyak , balas jalan-jalan ,balas belanja dll. Tentu  saja hal ini bukan pengertian sebenarnya ya

Strategi Bisnis Kuliner Menjelang Lebaran & Aturan Mengenai Kemasan Produk Makanan Read More »

John, Pria Down Syndrome Tukang Kaus Kaki Beromzet Rp 20 M

Keterbatasan bukan menjadi alasan untuk menyerah dengan keadaan. Bahkan bagi penderita down syndrome sekalipun masih bisa menjadi pengusaha sukses. John Cronin misalnya, anak asal New York, Amerika Serikat (AS) ini dikenal sebagai juragan kaus kaki bermerek John’s Crazy Socks. Siapa sangka ternyata pendiri dari perusahaan itu ternyata anak berkebutuhan khsuus down syndrome. John memulai bisnisnya

John, Pria Down Syndrome Tukang Kaus Kaki Beromzet Rp 20 M Read More »

bisnis Gibran Rakabuming Raka

Kiat Bisnis Ala Gibran Rakabuming Raka Anak Presiden RI

Putra pertama Presiden Indonesia Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka membagikan kiat kiat bisnis kepada mahasiswa di Surabaya dalam acara “Ngobrol Santai” yang digelar Universitas Surabaya, Sabtu (28/4). “Untuk memulai bisnis yang perlu dilakukan adalah jangan takut untuk memulai,” kata Gibran yang mempunyai bisnis Chilipari, Markobar dan juga bisnis konveksi itu kepada mahasiswa. Gibran menjelaskan, di

Kiat Bisnis Ala Gibran Rakabuming Raka Anak Presiden RI Read More »

Bisnis e-commerce

Tips Memulai Bisnis E-Commerce

Saat ini makin banyak generasi muda yang terjun ke bisnis rintisan (startup). Hal itu tidaklah mengherankan mengingat prospek bisnis e-commerce semakin topcer. Tidak bisa dipungkiri, gairah bisnis e-commerce juga dipengaruhi oleh perkembangan teknologi yang begitu pesat. Akibatnya, para pelaku usaha banyak mencetuskan tren-tren revolusioner yang mempengaruhi keputusan serta daya beli para konsumen. Tidak hanya pangsa pasar yang sangat masif,

Tips Memulai Bisnis E-Commerce Read More »